Thursday, 27 November 2014

Unsur Gas Mulia dan Sifat-Sifatnya

Sifat Unsur Gas Mulia. Pada 1892, Lord Rayleight menemukan bahwa massa jenis gas nitrogen yang diperoleh dari udara (1,2561 g L–1) lebih besar dari yang diperoleh dari hasil penguraian senyawa nitrogen di laboratorium (1,2498 g L–1). Dia menyimpulkan gas nitrogen dari udara mengandung gas lain. Untuk mengetahui gas tersebut, Rayleight bersama-sama Illiam Ramsay melakukan penyelidikan dengan cara mereaksikan gas...

101 Contoh Kalimat Dalam Present Continuous Tense Positif, Negatif, dan Interogatif Beserta Artinya

Apakah Adik-adik sedang mencari banyak kalimat yang berada di dalam bentuk Tenses Present continuous tense? Admin E-Sbmptn telah menyediakan 101 contoh Tenses Present Continuous Tense, yang bisa memberikan manfaat kepada Adik-adik sekalian. Selamat membaca dan semoga bermanfaat. Present Continuous Tense 101 Contoh Kalimat Present Continuous Tense Positif, Negatif, dan Interogatif 1. She is sending a novel for me. 2. They are sleeping on my bed. 3. I am looking at her eyes. 4. My father is watching television. 5. They are cooking instant...

Paragraf

Paragraf adalah / merupakan bagian dari suatu karangan yang penulisannya dimulai dengan garis baru. Setiap paragraf berisi tentang satu kesatuan gagasan yang lebih tinggi atau lebih luas daripada kalimat. Umumnya, paragraf terdiri atas sejumlah kalimat yang aling berkaitan untuk mengungkapkan suatu gagasan. Unsur-unsur Paragraf Dalam sebuah paragraf terdapat unsur-unsur tertentu yang berbeda fungsi. Di bawah ini merupakan unsur-unsur paragraf. Gagasan Utama Gagasan utama adalah gagasan yang menjadi dasar pengembangan sebuah paragraf....

PUISI

Pengertian Puisi. Puisi adalah bentuk karya sastra yang mengungkapkan pikiran perasaan penyair, disusun dengan menggunakan kata-kata yang indah dan kaya makna. Bahasa yang digunakan dalam sebuah puisi berbeda dengan bahasa yang biasa kita gunakan sehari-hari. Bahasa dalam puisi itu ringkas, tetapi sangat kaya akan maknanya. Unsur Batin Puisi Berikut ini merupakan unsur batin puisi. Tema Tema adalah pokok persoalan atau gagasan poko yang dikemukakan oleh seorang penyair. Tema tersirat dalam keseluruhan isi puisi. Persoalan yang...

Saturday, 15 November 2014

Contoh soal dan pembahasan Fisika Termodinamika

Pada Postingan sebelumnya telah admin kupas mengenai Termodinamika yang menjadi landasan awal untuk mengerjakan soal ini. Silahkan lihat materi Termodinamika disini, kemudian silahkan adik-adik kerjakan soal di bwah ini. Selamat bekerja dan semoga bermanfaat. Contoh soal dan pembahasan Termodinamika Soal No. 1 Suatu gas memiliki volume awal 2,0 m3 dipanaskan dengan kondisi isobaris hingga volume akhirnya menjadi...

Thursday, 13 November 2014

Soal UN SMA Fisika dan Pembahasan

Soal UN Fisika.Berikut admin kembali bagikan Soal dan Pembahasan UN Fisika SMA Ujian Nasional 2014 Nomor 31-40, yang merupakan kelanjutan dari pembahasan Soal Ujian NasionalFisika sebelumnya. Silahkan adik-adik pelajari dan pahami, semoga membantu dan bermanfaat. Soal 01 Pada gambar berikut titik P menunjukkan kawat berarus listrik yang arahnya keluar bidang gambar. Induksi...

Tuesday, 11 November 2014

SOAL UN SMA-MA FISIKA ENERGI MEKANIK

Berikut ini admin bagikan Kumpulan Soal Ujian Nasional Fisika SMA 2008−2012, 2014 Berdasarkan Topik Materi hukum kekekalan energi mekanik, update un 2014, 2015. Silahkan adik-adik kerjakan sebagai bahan latihan dalam menghadapi ujian UN 2015 mendatang. Semoga membantu dan bermanfaat. Energi Mekanik (1) UN Fisika 2008 P4 No. 11 Sebuah benda A dan B bermassa sama. Benda A jatuh dari ketinggian h meter dan benda B dari...

Monday, 10 November 2014

SOAL SMA UAS SEJARAH DAN PEMBAHASAN

Pada Kesempatan kali ini admin akan membagikan Soal Ujian Akhir Semester (UAS) Sejarah bagi adik-adik. Soal ini terdiri dari 40 Soal. Pada postingan ini akan diberikan 10 Soal UAS dan akan dilanjutkan untuk soal-soal lanjutannya pada postingan berikutnya.Semoga soal ini membantu adik-adik dalam menghadapi UAS. SOAL UAS SEJARAH DAN PEMBAHASAN Soal 1 Litikum adalah ... A. nomaden B. berkelompok C. food producing D. food gathering E. alat yang digunakan dari batu kasar Soal 2 Hasil kebudayaan pada zaman Neolitikum yang berupa alat dari batu adalah...

CONTOH MAKALAH BIOLOGI SMA TENTANG VIRUS

Makalah Biologi SMA Tentang Virus ini sengaja admin bagikan bagi adik-adik pengunjung situs ini untuk memenuhi tugas pembuatan makalah khususnya tentang materi Virus dan manfaatnya. Semoga makalah ini memberikan manfaat bagi adik-adik sekalian. Virus BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Virus adalah parasit berukuran mikroskopik yang menginfeksi sel organisme biologis. Virus hanya dapat bereproduksi di dalam material hidup dengan menginvasi...